DPRD Kota Bukittinggi Gelar Acara Buka Bersama dengan Insan Pers

×

DPRD Kota Bukittinggi Gelar Acara Buka Bersama dengan Insan Pers

Bagikan berita
Pererat silahturahmi antara DPRD Bukittinggi Dengan awak media melalui berbuka bersama Sabtu (30/03/2024).
Pererat silahturahmi antara DPRD Bukittinggi Dengan awak media melalui berbuka bersama Sabtu (30/03/2024).

Dia juga menyambut baik adanya kegiatan silaturahmi ini sebagai bentuk sinergi antara DPRD dan media.

Dengan terselenggaranya acara buka bersama ini, diharapkan hubungan antara DPRD Kota Bukittinggi dengan insan pers semakin harmonis dan saling mendukung dalam menciptakan informasi yang berkualitas untuk kepentingan masyarakat.(Eri)

Editor : Yopi Herdiansyah
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini